Eko Patrio Selalu Laporkan Harta Kekayaan Sejak Jadi Anggota DPR

Eko Patrio menjadi salah satu selebritas yang terjun ke dunia politik. Bapak dua anak itu diketahui menjadi anggota DPR RI sejak 2009 dan saat ini, Eko Patrio kembali terpilih.

Pemilik nama lengkap Eko Hendro Purnomo tersebut mengaku selalu melaporkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

“Iya dong, sudah saya dari pertama saya masuk 2009 itu ya sudah terdaftar,” ungkap Eko Patrio saat ditemui di studio Rumpi, Transmedia, Jakarta Selatan, Kamis (24/10/2024).

Dalam penuturannya, Eko menjelaskan bagaimana melaporkan harta kekayaan tersebut. Pria kelahiran 30 Desember 1970 tersebut menjelaskan dengan detail urutannya.

“Jadi sebelum pelantikan kita daftar kan, nah itu dapat lembaran harta kekayaan tersebut. Itu diisi sesungguh-sungguhnya, sebenarnya dan sewajarnya,” katanya lagi.

Ia juga menjelaskan harta kekayaan itu juga diperbaharui setiap tahun. Nantinya akan disebutkan dari mana didapatkan harta tersebut.

“Dapatnya dari mana, nah kalau saya kan punya perusahaan dan saya jadi direktur utamanya di situ. Selama di sana tidak mengganggu pekerjaan sebagai anggota dewan ya nggak apa-apa,” jelasnya lagi.

Diketahui Eko Patrio saat ini terpilih kembali lewat Partai Amanah Nasional (PAN). Daerah Pemilihan yang menjadi tujuan Eko kala Pemilihan Umum tahun ini adalah DKI Jakarta I.

  • Related Posts

    Zanna: Whisper of Volcano Isle Tayang

    Zanna: Whisper of Volcano Isle akhirnya tiba untuk tayang perdana mulai hari ini, 2 Januari 2025. Film animasi terbaru produksi MNC Animation itu siap jadi tontonan menyenangkan untuk keluarga. Dalam Zanna:…

    Ikang Fawzi dan Addie MS Kenang Persahabatan yang Terjalin Sejak Remaja

    Dua musisi senior Ikang Fawzi dan Addie MS adalah dua sahabat yang telah menjalin hubungan erat sejak masa muda mereka. Kedekatan mereka bermula dari kesamaan minat di bidang musik, meski masing-masing memiliki gaya yang…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Zanna: Whisper of Volcano Isle Tayang

    • By ngabseo
    • January 2, 2025
    • 3 views
    Zanna: Whisper of Volcano Isle Tayang

    Ikang Fawzi dan Addie MS Kenang Persahabatan yang Terjalin Sejak Remaja

    • By ngabseo
    • January 2, 2025
    • 3 views
    Ikang Fawzi dan Addie MS Kenang Persahabatan yang Terjalin Sejak Remaja

    Migi Rihasalay Senang Acara Tahun Baru di Kampung Joglo Tanjung Lesung Seru

    • By ngabseo
    • January 2, 2025
    • 3 views
    Migi Rihasalay Senang Acara Tahun Baru di Kampung Joglo Tanjung Lesung Seru

    Respons Halda Rianta soal Jirayut Disukai Haruka Eks JKT48

    • By ngabseo
    • January 2, 2025
    • 3 views
    Respons Halda Rianta soal Jirayut Disukai Haruka Eks JKT48

    Fico Fachriza Berdalih Bukan Pinjam Uang ke Artis, tapi Minta Bantuan

    • By ngabseo
    • January 2, 2025
    • 3 views

    Momen Pergantian Tahun, Jessica Iskandar Lakukan Malam Kembang Mendiang Ayah

    • By ngabseo
    • January 1, 2025
    • 2 views
    Momen Pergantian Tahun, Jessica Iskandar Lakukan Malam Kembang Mendiang Ayah